Amalan 1 Muharam : Menjaga Rumah Dari Hewan Berbahaya
Barangsiapa yg menulis 3 ayat dari surat al-A'rof (ayat 97-99) pada tanggal 1 Muharrom, maka rumahnya akan aman dari gangguan hewan yg membahayakan.
Caranya;
- tulislah di kertas
أَفَأَمِنَ أَهْلُ الْقُرَىٰ أَن يَأْتِيَهُم بَأْسُنَا بَيَاتًا وَهُمْ نَائِمُونَ (97) أَوَأَمِنَ أَهْلُ الْقُرَىٰ أَن يَأْتِيَهُم بَأْسُنَا ضُحًى وَهُمْ يَلْعَبُونَ (98) أَفَأَمِنُوا مَكْرَ اللَّهِ ۚ فَلَا يَأْمَنُ مَكْرَ اللَّهِ إِلَّا الْقَوْمُ الْخَاسِرُونَ (99)
- masukkan ke dalam wadah yg sudah diisi dengan air.
- percik²kan airnya ke setiap sudut rumah atau kamar.
- insyaAllah rumah aman.
Referensi: kitab Kanzun najah was surur, karangan Syaikh Abdul Hamid Quds.
Barangsiapa yg menulis 3 ayat dari surat al-A'rof (ayat 97-99) pada tanggal 1 Muharrom, maka rumahnya akan aman dari gangguan hewan yg membahayakan.
Caranya;
- tulislah di kertas
أَفَأَمِنَ أَهْلُ الْقُرَىٰ أَن يَأْتِيَهُم بَأْسُنَا بَيَاتًا وَهُمْ نَائِمُونَ (97) أَوَأَمِنَ أَهْلُ الْقُرَىٰ أَن يَأْتِيَهُم بَأْسُنَا ضُحًى وَهُمْ يَلْعَبُونَ (98) أَفَأَمِنُوا مَكْرَ اللَّهِ ۚ فَلَا يَأْمَنُ مَكْرَ اللَّهِ إِلَّا الْقَوْمُ الْخَاسِرُونَ (99)
- masukkan ke dalam wadah yg sudah diisi dengan air.
- percik²kan airnya ke setiap sudut rumah atau kamar.
- insyaAllah rumah aman.
Referensi: kitab Kanzun najah was surur, karangan Syaikh Abdul Hamid Quds.
No comments:
Post a Comment